Teknik SEO Legal Di Blog
Selamat datang kembali di blog masa kini, blog yang kata orang banyak (kata tetangga gue) adalah blog tutorial yang sangat friendly dengan blogger pemula (newbie).
Nah, artikel kali ini akan secara khusus membahas bagaimana menggunakan konsep SEO agar blog milik kita masuk jajaran blog pada halaman pertama (page one) di halaman pencarian (search engine) google, bahkan menjadi website paling atas di halaman pertama (page one) google.
Polan: Gimana saya yakin dengan tutorial/tips yang abang berikan, kalau blog Abang sendiri belum memiliki bukti? Buktiin dong bang, jangan bacod doang!
Penulis: oke oke. Lihat gambar di bawah ini. Agan juga boleh membuktikannya dengan menuliskan langsung kata kunci "kasus Ahok mirip kasus Pontius Pilatus"
Polan: Oke Bang. Gue percaya. Lanjutlah penjelasannya Bang. :)
Sebelum kita membahas bagaimana prosedurnya, anda terlebih dahulu harus mengetahui apa itu SEO, kemudian fungsi dan manfaat yang bisa kita dapat jika menggunakan konsep SEO di blog kita.
Menurut Wikipedia, SEO (Search Engine Optimization) atau dalam bahasa Indonesia disebut dengan 'optimisasi mesin pencari', adalah serangkaian proses yang dilakukan secara sistematis yang bertujuan untuk meningkatkan kuantitas (volume) dan kualitas trafik kunjungan melalui mesin pencari menuju situs web tertentu dengan memanfaatkan mekanisme kerja atau algoritme mesin pencari tersebut. Tujuan dari SEO adalah menempatkan sebuah situs web (blog kita) pada posisi teratas, atau setidaknya halaman pertama hasil pencarian berdasarkan kata kunci tertentu yang ditargetkan. Dimana manfaat jangka panjang tujuan dari proses tersebut adalah untuk meningkatkan trafik jumlah kunjungan dan pendapatan/penghasilan dari iklan (adsense) yang dipasang di blog.
Ada 2 metode (proses) yang dapat penulis bagikan buat anda, yaitu: SEO Blog Legal dan SEO Blog ala 'Lae Binsar'.
A. SEO Blog Legal
Sistem Page Rank, walau menerapkan algoritme yang kompleks, belakangan juga tidak lagi sepenuhnya mampu menghadapi trik dan manipulasi. Google secara resmi telah melarang penggunaan beberapa teknik ilegal seperti link farming, doorway pages, keyword stuffing, dan auto generated pages atau scraper pages. Situs atau layanan SEO yang tetap menggunakanan cara ilegal akan dihapus dari indeks pencarian bahkan di banned permanen.
Artikel kali ini akan menghindari cara-cara busuk seperti itu. Penulis selalu setia pada metode-metode yang diizinkan oleh Google, dalam artian legal. Berikut ini adalah prosedur legal yang dapat anda lakukan:
1. Penggunaan Tag Meta 'Robots.txt'
1. Penggunaan Tag Meta 'Robots.txt'
File robots.txt adalah file pada akar situs Anda yang menunjukkan bagian dalam situs yang tidak Anda izinkan untuk diakses oleh perayap mesin telusur. File menggunakan Standar Pengecualian Robot, yang merupakan protokol dengan sekelompok kecil perintah yang dapat digunakan untuk menunjukkan akses ke situs berdasarkan bagian dan berdasarkan jenis perayap web tertentu (seperti perayap seluler vs perayap desktop).
Sederhananya, robots.txt adalah sebuah file text (.txt) di dalam sebuah halaman web yang berisi perintah-perintah halaman mana yang boleh di index dan mana yang tidak boleh diindex oleh spider/perayap mesin pencari.
Untuk mencegah terjadinya duplikat konten/postingan, anda dapat mengikuti prosedur berikut:
- Masuk ke blog milik anda, kemudian pilih dan klik menu 'Setelan' (pengaturan).
- Pada "Preferensi penelusuran", pilih dan klik menu 'Edit' pada bagian “robots.txt khusus”.
- Akan muncul sebuah pertanyaan “Aktifkan robots.txt khusus”, kemudian pilih 'Ya'. (Akan muncul kolom)
- Salin kode berikut ini, dan masukkan (paste) kode tersebut ke dalam kolom.
User-agent: Mediapartners-Google
Disallow:
User-agent: Googlebot
Disallow: /search
Disallow: /?m=1
Disallow: /?m=0
Disallow: /*?m=1
Disallow: /*?m=0
User-agent: *
Disallow: /search
Sitemap: http://www.blog.portalsumut.com/feeds/posts/default?orderby=UPDATED
Disallow:
User-agent: Googlebot
Disallow: /search
Disallow: /?m=1
Disallow: /?m=0
Disallow: /*?m=1
Disallow: /*?m=0
User-agent: *
Disallow: /search
Sitemap: http://www.blog.portalsumut.com/feeds/posts/default?orderby=UPDATED
Catatan: Ganti tulisan warna merah dengan url blog anda.
- Jangan lupa simpan
2. Tag Meta 'Deskripsi'
Fitur ini memudahkan anda memasukan meta deskripsi tanpa harus memasukannya secara manual ke dalam template blog anda. Anda dapat mengaktifkan fitur ini dengan membuka setelan (pengaturan) di blog anda > Preferensi penelusuran. Kemudian pilih dan klik menu 'Tag meta' > klik “Edit“ > Ya. Masukkan deskripsi sesuai Niche (tema/topik) blog anda. Perhatikan contoh gambar di bawah ini.
4. Menambahkan Title Text dan Alt Text pada artikel yang memiliki gambar.
Sering sekali pengguna search engine google menggunakan fitur pencarian gambar untuk mencari informasi yang ia butuhkan. Apalagi beberapa pengguna mencari informasi yang berkaitan dengan jenis penyakit, masakan, alat musik, dan lainnya, maka ilustrasi/contoh gambar akan meyakinkan pengguna untuk mengunjungi blog tersebut.
Nah, agar memudahkan blog anda terindeks di halaman pertama google, tambahkan judul gambar dan judul alternatif gambar pada artikel yang memiliki gambar. Anda cukup menekan (klik) gambar artikel anda, kemudian pilih dan klik Properties > judul gambar di kolom title text, dan judul lainnya (alternatif) di kolom alt text. Kemudian tekan 'ok'. Perhatikan contoh gambar di bawah ini.
5. Memperbaiki URL (permalink) artikel di blog.
Mungkin anda sering lupa bahkan abai dengan url link artikel anda yang tidak lengkap (asal-asalan). Prosedur ini juga sering terlupakan penulis sendiri. Namun, tahukah anda lebih dari 20% pengguna memerhatikan url blog anda untuk meyakinkan diri sendiri apakah akan mengunjungi blog tersebut atau tidak. Singkatnya, keterkaitan (berhubungan) url dengan artikel yang anda posting sangat mempengaruhi keputusan pengunjung. Beberapa blogger sering memiliki url dan artikel yang tidak nyambung, hal tersebut terjadi karena seringnya pemilik blog mengganti judul yang tepat untuk artikel yang ia posting.
Lalu bagaimana cara memperbaiki url agar nyambung dengan artikel yang kita posting?Caranya cukup mudah, buka artikel yang ingin diubah (diedit) url (link) nya, kemudian pilih dan klik terlebih dahulu menu 'kembali ke draft'. Anda dapat menemukannya di samping kanan menu 'perbarui'. Kemudian klik 'tautan permanen' > tautan permanen khusus. Kemudian masukkan url link yang anda inginkan (batasnya 6 kata) dengan memakai tanda (-) sebagai penghubung kata. Kemudian simpan. Perhatikan contoh di bawah ini.
6. Pemakaian template yang friendly.
Penulis menyarankan agar memakai template-template yang terbaru dan friendly. Artinya, gunakan tempalte yang memiliki fitur-fitur tambahan yang dapat mempengaruhi trafik pengunjung anda. Hindari penggunaan template yang disarankan oleh Pemiliki blog. Biasanya template yang disarankan sangat basic dan tidak jaman now. Anda dapat mengunduh (download) secara gratis atau berbayar (premium) di blog-blog template.
Nah, kali ini penulis akan memberi 60 template premium secara cuma-cuma alias gratis untuk anda. Klik DISINI untuk download 60 template premium gratis.
7. Memaksimalkan Penggunaan Tag Meta 'Tag tajuk robot khusus'.
Sebenarnya, tag meta robot hampir sama seperti robots.txt, yaitu memungkinkan Anda menggunakan pendekatan khusus laman yang lebih terperinci untuk mengontrol cara tiap laman diindeks dan ditampilkan kepada pengguna dalam hasil penelusuran. Kita juga dapat memanfaatkannya untuk menghindari duplikat artikel. Anda cukup masuk ke Setelan (pengaturan) blog anda > Preferensi penelusuran > Tag tajuk robot khusus. Kemudian centang kolom noindex, nofollow, dan noarchive. Kemudian simpan. Perhatikan ilustrasi gambar di bawah ini.
8. SEO manual ala Lae Binsar.
Penulis sudah 5 tahun aktif sebagai penulis di blog. Lalu tahukah anda bahwa penulis menggunakan tips dan trik khusus yang digunakan untuk menghantarkan blog portalsumut di halaman Pertama (page one) di google?
Secara khusus dan detail akan dijelaskan pada artikel selanjutnya. Anda dapat membaca artikel berikut ini (baca: SEO Blog ala 'Lae Binsar')
Demikian artikel kali ini ditulis, semoga dapat membantu hambatan - hambatan pemula (newbie) di dunia blog. Anda dapat menggunakan kolom komentar yang terdapat di bawah postingan untuk memudahkan pembaca berdiskusi dengan penulis. Terakhir, selamat berjuang dan #salamprofit.
Fitur ini memudahkan anda memasukan meta deskripsi tanpa harus memasukannya secara manual ke dalam template blog anda. Anda dapat mengaktifkan fitur ini dengan membuka setelan (pengaturan) di blog anda > Preferensi penelusuran. Kemudian pilih dan klik menu 'Tag meta' > klik “Edit“ > Ya. Masukkan deskripsi sesuai Niche (tema/topik) blog anda. Perhatikan contoh gambar di bawah ini.
Anda juga menambahkan deskripsi tambahan di artikel terbaru anda dengan membukan terlebih dahulu artikel anda atau entri baru > pilih dan klik tanda pencarian dengan tulisan ''deskripsi penelusuran'. Jika blog anda belum memiliki fitur ini, anda harus terlebih dahulu mengaktifkannya. Tutorialnya dapat anda lihat pada peragraf sebelumnya.
3. Pengaturan RSS Feed
Pernahkah anda melihat tulisan yang baru saja anda posting telah diposting oleh blog orang lain? Banyak blogger pernah mengaku tulisan yang ia posting (original) di blog pribadi, 10 menit kemudian telah di posting oleh orang lain kembali di blog lainnya. Bahkan tidak sedikit mengakui waktu yang diperlukan pencuri artikel tersebut sekitar 2-3 menit setelah pemilik artikel memposting artikelnya. Sangat merugikan bukan?
Berdasarkan penelitian blog portal sumut, pencuri artikel menggunakan fitur kelemahan pemilik blog, yaitu fitur berlangganan artikel. Ketika anda sebagai pemilik blog memposting artikel, maka pelanggan akan mengetahui artikel terbaru anda. Maka artikel terbaru anda akan diduplikat oleh pencuri dan di posting ulang oleh pencuri di blognya pribadi.
Menggunakan fitur pengaturan RSS Feed dapat membantu anda untuk menghindari proses duplikat artikel, setidaknya dapat memperlama proses duplikat artikel. Mengoptimalkan RSS Feed sangat cocok untuk artikel yang berniche tutorial, resep makanan, resep obatan-obatan, dan blog tips & trik.
Anda dapat mengaturnya dengan memilih dan klik menu ''setelan' di blog anda > lainnya > izinkan umpan blog > singkat. Kemudian pilih dan klik simpan.
Catatan: metode ini tidak cocok dilakukan untuk anda yang bermain blog dengan Niche (Topik) berita (news), blog jualan (tokoh online), blog lirik lagu, blog gosip, dan blog trend masa kini. Karena blog sejenis ini sangat memperhatikan kecepatan waktu posting. So, fitur berlangganan sangat cocok dipakai blog dengan Niche seperti yang disebutkan sebelumnya.
4. Menambahkan Title Text dan Alt Text pada artikel yang memiliki gambar.
Sering sekali pengguna search engine google menggunakan fitur pencarian gambar untuk mencari informasi yang ia butuhkan. Apalagi beberapa pengguna mencari informasi yang berkaitan dengan jenis penyakit, masakan, alat musik, dan lainnya, maka ilustrasi/contoh gambar akan meyakinkan pengguna untuk mengunjungi blog tersebut.
Nah, agar memudahkan blog anda terindeks di halaman pertama google, tambahkan judul gambar dan judul alternatif gambar pada artikel yang memiliki gambar. Anda cukup menekan (klik) gambar artikel anda, kemudian pilih dan klik Properties > judul gambar di kolom title text, dan judul lainnya (alternatif) di kolom alt text. Kemudian tekan 'ok'. Perhatikan contoh gambar di bawah ini.
Mungkin anda sering lupa bahkan abai dengan url link artikel anda yang tidak lengkap (asal-asalan). Prosedur ini juga sering terlupakan penulis sendiri. Namun, tahukah anda lebih dari 20% pengguna memerhatikan url blog anda untuk meyakinkan diri sendiri apakah akan mengunjungi blog tersebut atau tidak. Singkatnya, keterkaitan (berhubungan) url dengan artikel yang anda posting sangat mempengaruhi keputusan pengunjung. Beberapa blogger sering memiliki url dan artikel yang tidak nyambung, hal tersebut terjadi karena seringnya pemilik blog mengganti judul yang tepat untuk artikel yang ia posting.
Lalu bagaimana cara memperbaiki url agar nyambung dengan artikel yang kita posting?Caranya cukup mudah, buka artikel yang ingin diubah (diedit) url (link) nya, kemudian pilih dan klik terlebih dahulu menu 'kembali ke draft'. Anda dapat menemukannya di samping kanan menu 'perbarui'. Kemudian klik 'tautan permanen' > tautan permanen khusus. Kemudian masukkan url link yang anda inginkan (batasnya 6 kata) dengan memakai tanda (-) sebagai penghubung kata. Kemudian simpan. Perhatikan contoh di bawah ini.
6. Pemakaian template yang friendly.
Penulis menyarankan agar memakai template-template yang terbaru dan friendly. Artinya, gunakan tempalte yang memiliki fitur-fitur tambahan yang dapat mempengaruhi trafik pengunjung anda. Hindari penggunaan template yang disarankan oleh Pemiliki blog. Biasanya template yang disarankan sangat basic dan tidak jaman now. Anda dapat mengunduh (download) secara gratis atau berbayar (premium) di blog-blog template.
Nah, kali ini penulis akan memberi 60 template premium secara cuma-cuma alias gratis untuk anda. Klik DISINI untuk download 60 template premium gratis.
7. Memaksimalkan Penggunaan Tag Meta 'Tag tajuk robot khusus'.
Sebenarnya, tag meta robot hampir sama seperti robots.txt, yaitu memungkinkan Anda menggunakan pendekatan khusus laman yang lebih terperinci untuk mengontrol cara tiap laman diindeks dan ditampilkan kepada pengguna dalam hasil penelusuran. Kita juga dapat memanfaatkannya untuk menghindari duplikat artikel. Anda cukup masuk ke Setelan (pengaturan) blog anda > Preferensi penelusuran > Tag tajuk robot khusus. Kemudian centang kolom noindex, nofollow, dan noarchive. Kemudian simpan. Perhatikan ilustrasi gambar di bawah ini.
Penulis sudah 5 tahun aktif sebagai penulis di blog. Lalu tahukah anda bahwa penulis menggunakan tips dan trik khusus yang digunakan untuk menghantarkan blog portalsumut di halaman Pertama (page one) di google?
Secara khusus dan detail akan dijelaskan pada artikel selanjutnya. Anda dapat membaca artikel berikut ini (baca: SEO Blog ala 'Lae Binsar')
Demikian artikel kali ini ditulis, semoga dapat membantu hambatan - hambatan pemula (newbie) di dunia blog. Anda dapat menggunakan kolom komentar yang terdapat di bawah postingan untuk memudahkan pembaca berdiskusi dengan penulis. Terakhir, selamat berjuang dan #salamprofit.






Makasih Bang. Banyak fitur blog yang baru saya sadari bgtu penting.
BalasHapusTerimakasih juga atas kunjungannya ya Lae. (Y)
BalasHapus